Logo Inspektorat Provinsi Jawa Tengah
Inspektorat Provinsi Jawa Tengah

Post

WORKSHOP AUDIT BERBASIS RISIKO DAN ANTI FRAUD SYSTEM
Semarang, bertempat di Aula Integritas Kantor Inspektorat Provinsi Jawa Tengah pada hari Senin (1/7) sedang berlangsung Workshop Audit berbasis Risiko dan Anti Fraud System kerjasama antara Inspektorat Provinsi Jawa Tengah, Universitas Kristen Satya Wacana (UKSW) dan Universitas Terbuka. Peserta kegiatan Workshop ini terdiri dari Auditor Inspektorat se-Jawa Tengah. Narasumber pertama berasal dari UKSW beliau Prof. Dr. Intiyas Utami, SE, M.Si, Ak,CA,CMA,QUA  dan narasumber kedua yaitu...
Administrator on
Saber Pungli
WORKSHOP AGEN PENGGERAK INTEGRITAS
Semarang, Pada hari Kamis tanggal 23 Mei 2019, Inspektorat Provinsi Jawa Tengah mengadakan kegiatan Workshop Agen Penggerak Integritas sebagai upaya tindak lanjut Evaluasi Reformasi Birokrasi tahun 2018. Kegiatan ini diisi oleh Ketua Komunitas Pendidikan Anti Korupsi (KomPAK) Jawa Tengah Bapak Kunto Nugroho, dan Penyuluh Anti Korupsi Ibu Suharsi. Beliau menyampaikan suatu pemberian yang diterima oleh Pegawai Negeri/Penyelenggara Negara berhubungan dengan jabatan dan berlawanan dengan...
Administrator on
LHKPN
WEBINAR HARI ANTI KORUPSI DUNIA DI JAWA TENGAH TAHUN 2020
Semarang, dalam rangka puncak peringatan Hari Anti Korupsi Sedunia Tahun 2020, Pemerintah Provinsi Jawa Tengah bekerjasama dengan Forum Komunitas Penyuluh Anti Korupsi (KOMPAK) Jawa Tengah, Udinus dan TVKU Semarang mengadakan Webinar Hari Anti Korupsi Dunia 2020 dengan mengusung tema " Generasi Muda Beraksi Cegah Korupsi" pada hari Kamis (3/12). Hadir sebagai Narasumber Deputi Bidang Pencegahan KPK RI, Pahala Naingolan, dan Rektor Universitas Dian Nuswantoro, Profesor Edi...
Administrator on
WAWANCARA LIVE Plt. INSPEKTUR PROVINSI JAWA TENGAH DI TVRI
Plt. Inspektur Provinsi Jawa Tengah menjadi narasumber Dialog Publik yang bertema Transaksi Non Tunai yang disiarkan langsung oleh TVRI Jawa Tengah
Administrator on
VISITASI & VERIFIKASI KETERBUKAAN INFORMASI PUBLIK INSPEKTORAT PROVINSI JAWA TENGAH TAHUN 2024
Semarang, Komisi Informasi Provinsi Jawa Tengah melakukan visitasi & verifikasi tahap III terhadap Keterbukaan Informasi Publik Inspektorat Provinsi Jawa Tengah (23/10).Inspektur Provinsi Jawa Tengah sebelumnya menyampaikan paparan terkait Keterbukaan Informasi Publik di Inspektorat Provinsi Jawa Tengah. Selanjutnya Komisioner Komisi Informasi Provinsi Jawa Tengah bersama Asisten Komisioner melakukan visitasi dan verifikasi dokumen, digitalisasi serta publikasi atas kegiatan yang telah...
on
BERITA
Visitasi & Verifikasi Keterbukaan Informasi Publik Inspektorat 2023
Semarang, uji visitasi dan verifikasi keterbukaan informasi publik di Inspektorat Provinsi Jawa Tengah hari ini telah dilakukan oleh Komisi Informasi Provinsi Jawa Tengah dan diterima oleh Inspektur Provinsi Jawa Tengah selaku Kepala Badan Publik Inspektorat (13/11).Didepan Komisioner Bidang Penyelesaian Sengketa Informasi, Bapak Hartanto beserta tim pendamping, Inspektur memaparkan inovasi, kegiatan, prosedur serta layanan terkait keterbukaan informasi publik yang ada di Inspektorat Provinsi...
on
BERITA
Halaman 2 dari 56 halaman